x beritaplus.id skyscraper
x beritaplus.id skyscraper

Bupati Ponorogo Berserta Keluarga Gunakan Hak Pilih Di TPS 4 Mangkujayan

Avatar
beritaplus.id
Rabu, 14 Feb 2024 16:27 WIB
Politik dan Pemerintahan

Ponorogo-beritaplus.id | Bupati Ponorogo Sugiri Sancoko didampingi Istri dan 2 putranya di Pemilu serentak ini menggunakann hak pilihnya di TPS 4 Lingkungan Tumenggungan SDN 2 Mangkujayan kecamatan Ponorogo Rabu (14/2/2024).

Bupati beserta keluarga disambut secara khusus KPPS TPS 4 Mangkujayan dan warga yang sudah antri menggunakan hak pilihnya.
Usai menggunakan hak pilihnya Kang Giri mengharapkan pemilu yang berkualitas.

“Dimana dengan pemilu yang berkualitas maka akan menghasilkan pemimpin yang baik untuk bangsa Indonesia,”ujar Kang Giri di hadapan wartawan.

Soal pilihan, kata Kang Giri bahwa pemilu itu Luber langsung umum bebas dan rahasia. “Pemilu itu luber bos. Gunakan hak pilih untuk dating ke TPS,”tandasnya.(aw)

Editor : Ida Djumila

Artikel Terbaru
Selasa, 03 Des 2024 16:55 WIB | Politik dan Pemerintahan
Pasuruan, beritaplus.id | Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Pasuruan mencari aturan untuk 'menjerat' Nurhadi, pemilik usaha pengepul rongsokan ...
Selasa, 03 Des 2024 11:19 WIB | Peristiwa
Proyek Urugan di Desa Menganti Dipertanyakan Kelengkapan Izinnya ...
Selasa, 03 Des 2024 09:13 WIB | Peristiwa
Ponorogo, beritaplus.id | Sebagai bentuk penghargaan kepada masjid unggulan di Ponorogo Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Ponorogo, memberikan apresiasi ...